ZOE Production

Nama alamat nomor telephone dan Whatsupp

Friday, December 12, 2014

Beberapa kamera video memiliki built-in pilihan untuk peningkatan detil kulit. Namun, seperti yang terlihat dalam foto ini, penggunaannya dapat sedikit blur pada gambar. Munculnya HDTV telah menempatkan penekanan lebih besar pada efek makeup. Dasar makeup biasanya dibutuhkan supaya subjek terlihat normal dan alami dalam video dan film...

Wednesday, October 8, 2014

Istilah multimedia berasal dari teater bukan komputer. Pertunjukan yang memanfaatkan lebih dari satu medium atau media seringkali disebut pertunjukan multimedia. Multimedia mencakup monitor video, dan karya seni manusia sebagai bahan dari pertunjukan. Citra Visual dapat dimasukan kedalam sistem dari paket perangkat lunak yang menyatukan digital,...
Penggunaan teknologi streaming pada Internet broadcasting ini memungkinkan sebuah stasiun radio atau televisi melakukan siarannya menggunakan jalur Internet. Sebenarnya ada dua jenis layanan yang dapat disuguhkan oleh Internet broadcasting ini, yaitu on-demand dan live. Untuk yang on-demand, biasanya adalah broadcasting yang menyiarkan...
Tiga tahun pasca berlakunya UU Penyiaran No 32 tahun 2002 belum juga menunjukkan tanda-tanda perubahan signifikan di dunia penyiaran kita. Perubahan yang dimaksud adalah bergantinya pola penyiaran yang dahulu berskala nasional menjadi lokal. Untuk penyiaran radio bolehlah kita anggap menunjukkan perubahan yang lumayan dengan beroperasinya radio-radio...
REGULASI yang mengatur penyiaran di Indonesia telah ada jauh sebelum negara Indonesia hadir sebagai negara yang berdaulat. Ini dapat dilihat dari adanya Radiowet (Undang-Undang tentang Radio) yang diterbitkan Pemerintah Kolonial Belanda pada 1934. Setelah Indonesia merdeka, pemerintah kemudian menerbitkan Peraturan Pemerintah (PP) No. 55 Tahun...

Friday, October 3, 2014

Kebanyakan public figures pastinya ingin selalu tampil meyakinkan dan mempesona di setiap acara, namun dengan segala kesibukan, belum tentu merekapunya cukup waktu untuk membeli, memilah-milah pakaian mana dan harus dikenakan bersama dengan aksesoris apa yang pantas untuk dikenakan berdasarkan dari situasinya sehingga tetap terlihat cocok....
 Pengertian : Art director  Art director secara teknis adalah koordinator lapangan yang melaksanakan eksekusi atas semua rancangan desain tata artistik/gambar kerja yang menjadi tanggungjawab pekerjaan production designer. Seluruh proses penyediaan material artistik sejak persiapan hingga berlangsungnya perekaman gambar dan suara saat...
Make up artis kondang, Qiqi Franky, membagi trik rahasianya menyulap wajah jadi cantik. 1. Alis natural Kunci bulu alis yang rapi dan natural: setelah merapikan bentuk alis, gunakan pensil alis untuk menggambar dan mempertebal alis, tapi hanya sedikit saja. Sikat dengan kuas alis untuk membaurkan warna. Terakhir, semprotkan...
Mengenal presenter Dalam bidang penyiaran, yakni radio di televisi, dikenal istilah presenter atau yang bila diartikan secara harafiah disebut sebagai penyaji/penyampai/pembawa/yang mempersembahkan. Di kamus umum bahasa indonesia, definisi presenter adalah orang yang membawakan suatu kegiatan yang dipertunjukkan oleh suatu program di...

Friday, September 26, 2014

STAND UP artinya seorang reporter langsung melaporkan suatu kejadian, peristiwa atau kondisi objek berita langsung dari tempat. Tidak selamanya seorang reporter mampu stand up di hadapan kamera. Biasanya demam kamera dan perasaan grogi akan menyelimuti para reporter yang baru terjun di lapangan. Reporter harus mampu menguasai perasaan, suara,...

Wednesday, September 24, 2014

Apa yang dimaksud dengan Story board? Storyboard Adalah kolom teks, audio dan visualisasi dengan keterangan mengenai content dan visualisasi yang digunakan untuk produksi sebuah course. Derajat storyboard bisa berbeda karena ada berbagai tahap yang harus di lalui sesuai tujuan pembuatan story board tersebut. Storyboard merupakan konsep komunikasi...
Terminologi Sutradara Salah satu yang menjadi tolak ukur keberhasilan sebuah tayangan program audio visual baik film maupun televisi adalah ketika program tersebut dikemas secara menarik, dan enak ditonton. kolaborasi dari aspek teknis, sinematografi dan isi pesan yang disampaikan dalam sebuah tayangan merupakan faktor penentu sebuah tayangan...

Tuesday, September 23, 2014

1.    Pengertian Tata Cahaya Tata cahaya adalah seni pengaturan cahaya dengan mempergunakan peralatan pencahayaan agar kamera mampu melihat obyek dengan jelas, dan menciptakan ilusi sehingga penonton mendapatkan kesan adanya jarak, ruang, waktu dan suasana dari suatu kejadian yang dipertunjukkan dalam suatu pementasan....

Friday, September 19, 2014

Tujuan dari tulisan ini adalah untuk mengupas dan memberikan cara mudah memahami studi kelayakan, yang mungkin bisa disamakan dengan â€˜business plan’ dalam beberapa hal. Secara umum, ada beberapa aspek penyiaran yang membuat sebuah radio atau televisi layak. Selain ada visi dan misi yang harus disampaikan dalam Studi Kelayakan, di...
 Pusat Informasi dan Humas Departemen Komunikasi dan Informatika RI telah menerbitkan Siaran Pers No. 201/PIH/KOMINFO/10/2009 tentang Pengesahan Peraturan Menteri Kominfo Mengenai Penyelenggaraan Penyiaran Melalui Sistem Stasiun Jaringan Oleh Lembaga Penyiaran Swasta Jasa Penyiaran Televisi. UU No. 32 Tahun 2002 tentang Penyiaran (khususnya yang...
Perizinan adalah simpul utama dari pengaturan mengenai penyiaran. Dalam rangkaian daur proses pengaturan penyiaran, perizinan menjadi tahapan keputusan dari negara (melalui KPI) untuk memberikan penilaian (evaluasi) apakah sebuah lembaga penyiaran layak untuk diberikan atau layak meneruskan hak sewa atas frekuensi. Dengan kata lain, perizinan...
 TV kabel dibuat sebagai salah satu solusi untuk mengatasi kesulitan penerimaan siaran televisi diarea tertentu dimana penerimaan sinyal sangat buruk, bahkan di area yang sama sekali tak ada sinyal siaran (blank spot). Sesuai dengan namanya, Tv kabel merupakan media penghubung melalui Kabel coaxial antara operator siaran TV dan pelanggan. Sistem...
Cable Antenna Television sendiri sebenarnya identik dengan dengan televisi kabel yang kita kenal saat ini, baik yang ada di kota besar maupun kota kecil yang ada di Indonesia, yang mungkin membedakan satu dengan yang lain adalah sistem distribusi yang diaplikasikan. Cable Antenna Television, dalam mekanismenya terdiri atas sebuah headend...

Thursday, August 28, 2014

Latihan Teater "Mega-mega"  Peran Koyal Tahap-tahap penyesuaian dengan teknik merupakan tahap penting. karena pemain harus menghayati dunianya yang baru, yaitu dunia imajinasi. Melihat drama, penonton seolah melihat kejadian dalam masyarakat. Kadang-kadang konflik yang disajikan dalam drama sama dengan konflik kehidupan mereka sediri. Drama adalah potret...
Untuk sebuah produksi televisi, rundown merupakan panduan yang dijadikan acuan seorang program director atau pengarah acara dalam menjalankan sebuah acara televisi. Rundown biasanya disusun oleh produser dan didiskusikan dengan tim produksi. Format pembuatan rundown tidak mutlak, sangat tergantung dari karakteristik format acara televisi itu sendiri....

Wednesday, August 27, 2014

Penulisan naskah secara teoritis merupakan komponen dari pengembangan media atau secara lebih praktis merupakan bagian dari serangkaian kegiatan produksi media melalui tahap-tahap perencanaan dan desain pengem-bangan, serta evaluasi. Seperti halnya penulisan pada umumnya, penulisan untuk naskah film maupun video ini juga dimulai dengan identifikasi...

Monday, August 25, 2014

Sebagian dari pembaca mungkin telah mempunyai kemampuan IT yang mumpuni dibanding yang lain. Tetapi bila menumpahkannya ke dalam bentuk tulisan terasa sangat susah, bahkan terasa lebih susah dari memecahkan persoalan kalkulus. Seakan-akan semuanya terasa buntu; bagaimana membuat kalimat pembukanya, apa yang harus ditulis, bagaimana membuat kalimat...
Wartawan itu sama dengan kaum profesional lainnya seperti dokter, pengacara, akuntan dan dosen. buat jadi seorang wartawan, kita juga butuh keterampilan khusus, khususnya di bidang menulis dan berbicara. Dulu, profesi wartawan masih dipandang sebelah mata. Tidak banyak orang yang tertarik pada profesi ini, kecuali karena minat dan bakat yang...
 I.   PROSES PRODUKSI SIARAN TELEVISI Dalam Proses pembuatan sebuah film atau siaran acara televisi,terdapat beberapa tahapan yang harus diperhatikan,yang mana tahapan-tahapan ini sangat penting dan berpengaruh terhadap hasil sebuah siaran yang akan ditayangkan. Adapun tahapan-tahapan tersebut di antara lain : A.    Pre...

Friday, August 22, 2014

Pembuatan sebuah film harus direncanakan sematang mungkin. Salah satu bagian dari produksi film yang terpenting adalah penulisan skenario. Skenario termasuk unsur yang dibutuhkan paling awal sebagai rancangan membuat film. Ketika sebuah skenario telah selesai, maka sebenarnya film telah selesai dibuat pula dalam bentuk tertulis. Melalui beberapa...

Wednesday, August 20, 2014

Salah satu tokoh yang berpengaruh dalam perkembangan teater realisme adalah Stanislavsky. Stanislavsky memusatkan diri pada pelatihan keaktoran dengan pencarian laku secara psikologis. Salah satu tulisannya, The Method menjelaskan bahwa akting realis harus mampu meyakinkan penonton bahwa apa yang dilakukan aktor adalah akting yang sebenarnya....
Acting : Sebuah proses pemahaman dan penciptaan tentang perilaku dan karakter pribadi dari seseorang yang diperankan Addes Scenes : Adegan yang ditambahkan kedalam konsep asli, biasanya diambil setelah film diselesaikan Agent (Agent Model) : Seseorang yang dipekerjakan oleh satu atau lebih talent agency atau serikat pekerja untuk mewakili...
Acting :Sebuah proses pemahaman dan penciptaan tentang perilaku dan karakter pribadi dari seseorang yang diperankan Addes Scenes :Adegan yang ditambahkan kedalam konsep asli, biasanya diambil setelah film diselesaikan Agent (Agent Model) :Seseorang yang dipekerjakan oleh satu atau lebih talent agency atau serikat pekerja untuk mewakili keanggotaan...
Acting : Sebuah proses pemahaman dan penciptaan tentang perilaku dan karakter pribadi dari seseorang yang diperankan Addes Scenes : Adegan yang ditambahkan kedalam konsep asli, biasanya diambil setelah film diselesaikan Agent (Agent Model) : Seseorang yang dipekerjakan oleh satu atau lebih talent agency atau serikat pekerja untuk mewakili...
Acting :Sebuah proses pemahaman dan penciptaan tentang perilaku dan karakter pribadi dari seseorang yang diperankan Addes Scenes :Adegan yang ditambahkan kedalam konsep asli, biasanya diambil setelah film diselesaikan Agent (Agent Model) :Seseorang yang dipekerjakan oleh satu atau lebih talent agency atau serikat pekerja untuk mewakili keanggotaan...
Acting :Sebuah proses pemahaman dan penciptaan tentang perilaku dan karakter pribadi dari seseorang yang diperankan Addes Scenes :Adegan yang ditambahkan kedalam konsep asli, biasanya diambil setelah film diselesaikan Agent (Agent Model) :Seseorang yang dipekerjakan oleh satu atau lebih talent agency atau serikat pekerja untuk mewakili keanggotaan...
Istilah-istilah dalam dunia broadcast Acting :Sebuah proses pemahaman dan penciptaan tentang perilaku dan karakter pribadi dari seseorang yang diperankan Addes Scenes :Adegan yang ditambahkan kedalam konsep asli, biasanya diambil setelah film diselesaikan Agent (Agent Model) :Seseorang yang dipekerjakan oleh satu atau lebih talent agency...
Copyright zOe Production. Powered by Blogger.

Contact Us

Name

Email *

Message *

Lighting, editing